Sabtu, 25 Januari 2020

Lirik Lagu KAVENDA - LANGIT BIRU


Langit biru di hidupmu
T'lah membawamu
Hadir kedalam dunia-duniaku
Yang terbelenggu oleh waktu
Semua rasa ragu
Menanti jawab yang tak menentu
Aaaa'aaa..

Sepertinya kita
Ditakdirkan tuk bersama
menjelajahi dunia
Merajut kehidupan kehidupan
Semestinya kita
Mau dan terus bersama
Saling menopang di dunia
Menangkan kehidupan kehidupan

Langit biru di hidupmu
T'lah membawamu
Hadir mengisi hari-hariku

Share this

0 Comment to "Lirik Lagu KAVENDA - LANGIT BIRU"

Posting Komentar

Jangan Melakukan Spam di Blog Saya dan Jangan Berbicara Kotor.